Jumat, 07 Agustus 2009

Maintenance Excellence



World Class Maintenance sebagai tujuan dalam mengantarkan
perusahaan menuju world class manufacturing , melalui
beberapa tahapan yang menggambarkan tahapan perkembangan
perawatan mesin/pabrik dari yang tradisional sampai dengan
tahap world class.

1.Reactive Maintenance adalah konsep perawatan tradisional,
perbaiki jika rusak ( fix it after it break )

2.Maintenance Planned (Perawatan terencana) yaitu perawatan
sebelum terjadi kerusakan ( fix it before it breaks )
Nilai tambah dari perubahan konsep point 1 ke 2 adalah :
Effisiensi dan improve.

3.Improved Precision (Perawatan menggunakan improve yang
presisi) yaitu perawatan pencegahan agar tidak terjadi
breakdown. Ciri perubahan dari point 1 ke 2 adalah adanya
'eliminate work'.Penggunaan metode TPM dan Tools RCM
mewarnai jenis sistem Perawatan ini.

4.World Class Maintenance / Manufacture adalah perkembangan
lebih lanjut maintenance menggunakan pola Continous
Improvement Tahapan ini sudah menggunakan pembelajaran
organisasi.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar